Viedhyoga, Radhitya (2025) KEDUDUKAN DAN FUNGSI SAXOPHONE DALAM MUSIK PAKELIRAN GAYA AMAR PRADOPO. S1 thesis, INSTITUT SENI INDONESIA SURAKARTA.
|
Text
SKRIPSI RADITYA FINAL - UP.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pentingnya keberadaan saxophone dalam Pakeliran Wayang Pradopo, untuk mengetahui dan mendeskripsikan jangkah dan embat nada diantonis dan pentatonis pada Pakeliran Wayang Pradopo saat digabungkan, dan untuk mengetahui fungsi dari instrumen tersebut dalam pakeliran Wayang Pradopo. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif. Objek penelitian yaitu fungsi atau kedudukan saxophone dalam musik pakeliran gaya Pradopo. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi pustaka, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, display atau penyajian data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fungsi utama saxophone dalam konteks ini adalah untuk menambahkan lapisan musik yang tidak tertuju hanya pada gamelan melainkan ada sentuhan baru dari bunyi yang dihasilkan oleh saxophone sehingga meningkatkan keindahan dan kompleksitas iringan musik pada pakeliran wayang, memberikan variasi, serta menjaga kesegaran dan ketertarikan penonton pada pagelaran wayang semalam suntuk. Kata Kunci : Saxophone, Wayang, Pradopo, Gamelan
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Not controling keyword: | Saxophone, Wayang, Pradopo, Gamelan |
Subject: | 1. ISI Surakarta > Etnomusikologi |
Divisions: | Faculty of Performance Arts > School of Etnomusicology |
User deposit: | Eko Sulistyo S.Sn |
Datestamp: | 27 Feb 2025 02:24 |
Last mod: | 27 Feb 2025 02:24 |
URI: | http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/7150 |
Actions (login required)
![]() |
View item |