TERAPI MELUKIS UNTUK MEMBANTU MENURUNKAN DEPRESI PADA REMAJA

Downloads

Downloads per month over past year

Shokiyah, Nunuk Nur and Syamsiar, Syamsiar (2019) TERAPI MELUKIS UNTUK MEMBANTU MENURUNKAN DEPRESI PADA REMAJA. Project Report. Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta, Surakarta. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
Nunuk Nur Shokiyah, S.Ag., M.Si..pdf

Download (849kB) | Preview
Official url: http://repository.isi-ska.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjdikan seni sebagi media terapi dan mengetahui sejauhmana terapi melukis mampu menurunkan tingkat depresi pada Remaja . Penelitian ini adalah penelitian eksperimen, remaja yang sedang mengalami depresi bersedia menjadi subjek penelitian, remaja tersebut mengalami depresi disebabkan karena disharmoni keluarga. Pengukuran tingkat Depresi menggunakan skala depresi Geriatric. Subjek kemudian diminta untuk mengisi skala depresi sebanyak tiga kali yaitu sebelum terapi (pre test), sesaat setelah terapi (post test 1) dan 2 minggu setelah terapi (Post test 2/ follow up) serta diminta untuk menuliskan perkembangan emosinya selama terapi. Data dari skala dilengkapi dengan observasi, wawancara bersifat terbuka. Berdasarkan pre test, post test 1 dan Post test 2 hasilnya ada perbedaan tingkat depresi pada remaja. Penelitian ini membuktikan bahwa melukis mampu membatu menurunkan depresi pada remaja, melalui kegiatan melukis, kemudian dilakukan pengamatan perilaku yang baik. Terlihat pada proses melukis remaja mampu mengekspresikan permasalahan yang dihadapi dituangkan kedalam lukisan. Melukis juga melatih remaja menumbuhkan kepercayaan dirinya, karena remaja dibiarkan untuk bebas berekspresi sesuai dengan yang diinginkan tanpa ada rasa terbebani, dan melepaskan semua hal yang membebani hidupnya kedalam lukisan.

Type: Monograph (Project Report)
Not controling keyword: Terapi melukis, Remaja, Depresi
Subject: 1. ISI Surakarta > Seni Rupa Murni
Divisions: Faculty of Fine Art and Design > School of Fine Arts
User deposit: UPT. Perpustakaan
Datestamp: 03 Feb 2020 07:47
Last mod: 03 Feb 2020 07:47
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/4115

Actions (login required)

View item View item