PERKEMBANGAN GARAP KARAWITAN KESENIAN EBEG TURONGGO MULYO DI DESA DAGAN KECAMATAN BOBOTSARI KABUPATEN PURBALINGGA TAHUN 2009 SAMPAI TAHUN 2022

Downloads

Downloads per month over past year

Wiyanto, Nofi Nur (2023) PERKEMBANGAN GARAP KARAWITAN KESENIAN EBEG TURONGGO MULYO DI DESA DAGAN KECAMATAN BOBOTSARI KABUPATEN PURBALINGGA TAHUN 2009 SAMPAI TAHUN 2022. S1 thesis, Institut Seni Indonesia Surakarta.

[img]
Preview
Text
NOFI NUR WIYANTO -POTONG.pdf

Download (1MB) | Preview
Official url: http://repository.isi-ska.ac.id/

Abstract

Penelitian ini berusaha mengungkap dua permasalahan Perkembangan garap karawitan grup kesenian Ebeg Turonggo Mulyo Desa Dagan dari tahun 2009 sampai dengan tahun 2022 meliputi: Bagaimana perkembangan garap karawitan kesenian Ebeg Turonggo Mulyo, dan mengapa garap karawitan Ebeg Turonggo Mulyo mengalami perkembangan? Metode yang digunakan dalam mengkaji perkembangan garap karawitan kesenian Ebeg Turoggo Mulyo Desa Dagan menggunakan metode penelitian kualitatif. Tahap awal yang dilakukan meliputi pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara kepada narasumber, dan dokumentasi. Tahap kedua untuk mengkaji perkembangan garap yaitu dengan studi pustaka, kemudian analisis data dan yang terakhir adalah penyajian data. Hasil perkembangan yang terjadi pada garap karawitan terdapat pada bagian sajian klenéngan, sajian tari, dan sajian lagu-lagu. Perkembangan garap terjadi dikarenakan faktor internal dan eksternal. Faktor internal bersumber dari keinginan pelaku untuk mengembangkan garap. Faktor eksternal bersumber dari perubahan politik, selera masyarakat penikmat, media, dan adanya pertunjukan kesenian lain.

Type: Thesis (S1)
Not controling keyword: Perkembangan, Garap Karawitan, Kesenian Ebeg
Subject: 1. ISI Surakarta > Karawitan
Divisions: Faculty of Performance Arts > School of Karawitan
User deposit: Sartini Sartini S.I.Pust
Datestamp: 13 Mar 2024 07:28
Last mod: 13 Mar 2024 07:28
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/6473

Actions (login required)

View item View item