RONGGÉNG BERDIGIT

Downloads

Downloads per month over past year

Dewi, Rosmala Sari (2023) RONGGÉNG BERDIGIT. S3 thesis, ISI Surakarta.

[img]
Preview
Text
DISERTASI ROSMALA SARI DEWI 2023 pot.pdf

Download (659kB) | Preview

Abstract

Gagasan utama karya ―Ronggéng Berdigit‖ adalah gagasan ketubuhan Ronggéng yang hidup melampaui setiap perubahan zaman, dengan kata lain gagasan utama karya ini adalah gagasan tentang daya tahan hidup (survive) sosok Ronggéng yang mempu bertahan dalam dimensi waktu lampau hingga masa kini, dan panggung konvensional hingga panggung digital. Secara konseptual, gagasan karya ini merujuk pada konsep tubuh, pengalaman ketubuhan, dan citra ketubuhan. Gagasan tersebut kemudian secara praktis dituangkan menjadi karya dengan menggunakan metode kolaborasi di mana unsur digital (multimedia), artistik (efek digital), dan musikal menjadi unsur utama kolaborasi atas gerak tubuh Ronggéng. Eksplorasi terhadap identitas tradisi (Ronggéng masa lalu), dan kekinian juga menjadi bagian penting. Hasilnya, gagasan karya ketubuhan dielaborasi dari media tradisi dan media non-tradisi, khususnya transformasi media yang memungkinkan karya ini pada akhirnya bisa dinikmati menembus ruang dan waktu. Menembus ruang dan waktu dalam arti, karya ini diproduksi sebagai karya digital yang melibatkan multimedia. Apresiator tidak harus selalu hadir ke dalam gedung melihat panggung pertunjukan di jam tertentu sesuai dengan waktu pertunjukan, melainkan bisa menyaksikan dari dan di mana saja, termasuk kapan saja.

Type: Thesis (S3)
Not controling keyword: Tubuh, Ronggéng, Digital
Subject: 1. ISI Surakarta > Penciptaan dan Pengkajian Seni
Divisions: Faculty of Graduate Programs > School of Doctoral Program (S3)
User deposit: Nyono Nyono Nyono
Datestamp: 19 Oct 2023 08:49
Last mod: 19 Oct 2023 08:49
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/6203

Actions (login required)

View item View item