PENGEMBANGAN MOTIF GURDA DAN APLIKASINYA PADA PRODUK KERAJINAN SEPATU KULIT

Downloads

Downloads per month over past year

Sudarwanto, Aan (2018) PENGEMBANGAN MOTIF GURDA DAN APLIKASINYA PADA PRODUK KERAJINAN SEPATU KULIT. In: PROSIDING SEMINAR NASIONAL SENI & NASIONALISME. ISI Press, Surakarta, pp. 99-114. ISBN 978-602-5573-28-6

[img]
Preview
Text
Prosiding Seminar Nasional Seni dan Nasionalisme Aan Sudarwanto1.pdf

Download (1MB) | Preview
Official url: http://repository.isi-ska.ac.id/

Abstract

Penelitian dengan topik “Pengembangan Motif Gurda dan Aplikasinya Pada Produk Kerajinan Sepatu Kulit” ini, merupakan penelitian yang fokus utamanya pada fungsi motif gurdasebagai alternatif pengembangan pada produk kriya kususnyapada kerajinan sepatu. Adapun tujuannya untuk mengembangkan industri kerajinan sepatu sebagai usaha kecil padat karya. Pengembangan motif yang kemudian diaplikasikan pada sepatu ini, secara tidak langsung akan meningkatkan nilai jual sekaligus memberi alternatif material pada produk kerajinan sepatu. Penelitian ini diharapkan akan memberi kontribusi terhadap pelestarian danmemperkaya motif gurda. Penelitian dilakukan menggunakan metode eksperimental. Pengembangan motif gurda dimulai dengan mencari kemungkinan pemanfaatan menggunakan rancangan dari program komputer grafis. Kemudian mencoba membuat variasi motif gurda dan diaplikasikan pada produk kriya kususnya pada kerajinan sepatu. Dengan aplikasi ini motif gurdasetidaknya dapat kembali dikenal dengan nilai tambah pada bentuk dan tampilan yang berbeda.

Type: Book Section
Not controling keyword: gurda, aplikasi, nilai tambah
Subject: 1. ISI Surakarta > Batik
Divisions: Faculty of Fine Art and Design > School of Batik
User deposit: UPT. Perpustakaan
Datestamp: 09 May 2019 03:22
Last mod: 09 May 2019 03:22
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/3234

Actions (login required)

View item View item