VISUALISASI FEMINISME MELALUI KARAKTER TOKOH UTAMA DALAM FILM 3 SRIKANDI

Downloads

Downloads per month over past year

Wulansari, Indri Retno (2018) VISUALISASI FEMINISME MELALUI KARAKTER TOKOH UTAMA DALAM FILM 3 SRIKANDI. S1 thesis, Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta.

[img]
Preview
Text
Indri Retno Wulansari.pdf

Download (37MB) | Preview
Official url: http://repository.isi-ska.ac.id/

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis visualisasi feminisme melalui karakter tokoh utama dalam film 3 Srikandi. Metode yang digunakan ialah kualitatif deskriptif. Analisis visualisasi feminisme dalam penelitian ini dilihat dari karakter tokoh melalui identifikasi fungsi tokoh dan tipologi tokoh yang kemudian menggunakan pendekatan teori feminisme posmodern sebagai pisau analisis. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa feminisme posmodern dalam film 3 Srikandi divisualkan melalui karakter tiga tokoh utama yang merupakan seorang atlet panahan perempuan dan mempunyai karakter yang berbeda. Karakter-karakter tersebut dapat dikelompokkan menggunakan analisis tipologi tokoh melalui fisik dan psikisnya. Ketiga tokoh utama dalam film 3 Srikandi ternyata merupakan perempuan-perempuan yang mencerminkan feminisme posmodern dalam beberapa adegan yang muncul di beberapa sekuen film. Hal ini menjadi bukti bahwa film memiliki kekuatan yang besar dalam membuat persepsi penonton akan karakter tokoh didalamnya.

Type: Thesis (S1)
Not controling keyword: Visualisasi, Feminisme Posmodern, Karakter Tokoh Utama, Film 3 Srikandi
Subject: 1. ISI Surakarta > Televisi dan Film
Divisions: Faculty of Fine Art and Design > School of Television and Film
User deposit: UPT. Perpustakaan
Datestamp: 14 Dec 2018 08:02
Last mod: 14 Dec 2018 08:02
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/2813

Actions (login required)

View item View item