Garap Sindhenan Jawa Timur Surabayan

Downloads

Downloads per month over past year

Sukesi, Sukesi (2017) Garap Sindhenan Jawa Timur Surabayan. ISI Press, Surakarta. ISBN 978-602-61933-0-8

[img]
Preview
Text
Garap Sindhenan.pdf - Published Version

Download (19MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Surat Pernyataan Publikasi 1.pdf

Download (626kB) | Preview
Official url: http://repository.isi-ska.ac.id/

Abstract

Sindhènan merupakan salah satu unsur penting di dalam karawitan (Jawa) yang memberi warna tersendiri dalam setiap penyajian karawitan. Ia mempunyai kedudukan yang kuat, baik dalam penyajian karawitan mandiri maupun penyajian karawitan dalam konteks kepentingan sosial masyarakat, misalnya hajatan, upacara peringatan hari-hari besar, wayangan, penyajian tari terutama dalam bentuk tayub dan tandhakan, dan sebagainya. Jika dilihat dari esensi seni, sindhènan mempunyai peran penting dalam membentuk rasa dan karakter sebuah gending. Ia merupakan salah satu ricikan garap yang di dalamnya terdapat dua unsur yang saling berkait, yakni “teks” dan “lagu,” yang harus diolah dan diterjemahkan melalui bahasa musikal (Suraji, 2005:1). Kedua unsur ini ketika digarap tidak terlepas dari berbagai hal seperti: teknik vokal, bentuk gending, garap ricikan yang dijadikan acuan garap, gaya bahasa (dialek kedaerahan), dan dinamika pada unsur suara vokal.

Type: Book
Not controling keyword: Sindhènan, Garap, Surabayan
Subject: 1. ISI Surakarta > Pedalangan
Divisions: Faculty of Performance Arts > School of Pedalangan
User deposit: UPT. Perpustakaan
Datestamp: 27 Mar 2018 06:13
Last mod: 10 Feb 2021 01:41
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/2319

Actions (login required)

View item View item