PENINGKATAN KREATIVITAS UNSUR-UNSUR PEDALANGAN DI SANGGAR BIMA MELALUI PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN

Downloads

Downloads per month over past year

Putranto, Harijadi Tri and Sukesi, Sukesi (2016) PENINGKATAN KREATIVITAS UNSUR-UNSUR PEDALANGAN DI SANGGAR BIMA MELALUI PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN. Jurnal Abdi Seni, 7 (2). pp. 87-96. ISSN 2087-1756

[img] Text
1771 - Published Version

Download (17kB)
Official url: http://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/abdiseni/iss...

Abstract

Sanggar Bima beralamat di desa Karangpandan, Kabupaten Karanganyar. Sanggar yang sudah berdiri 26 tahun tersebut semakin eksis berkat bimbingan dan arahan dari Ki Manteb Sudharsono, sebagai dalang kondang yang keberadaannya sudah diakui masyarakat. Permasalahan sanggar, yaitu kurangnya peningkatan unsur catur, sabet, karawitan pedalangan, dan kreativitas dalam bentuk sajian pergelaran. Adapun tujuan pelatihan, yaitu siswa sanggar mampu menguasai teknik unsur catur, sabetan, sulukan,dan karawitan pedalangan, serta mampu menyusun pertunjukan wayang kreasi bentuk padat. Penggunaan metode ceramah, apresiasi, dan demonstrasi dalam pelatihan didapatkan hasil, yaitu mereka dapat mempergelarkan satu adegan pakeliran bentuk padat. Berdasarkan kriteria-kriteria penilaian tertentu yang ada di kalangan akademisi jurusan Pedalangan, pergelaran yang disajikan para siswa sudah cukup bagus. Para siswa, selain dapat menyajikan satu adegan pakeliran, mereka hampir semua cukup mampu menguasai iringan pakeliran.

Type: Article
Not controling keyword: Sanggar Bima, pertunjukan wayang, sulukan, pelatihan
Subject: 1. ISI Surakarta > Pedalangan
Divisions: Faculty of Performance Arts > School of Pedalangan
User deposit: UPT. Perpustakaan
Datestamp: 29 Dec 2017 01:54
Last mod: 29 Dec 2017 01:54
URI: http://repository.isi-ska.ac.id/id/eprint/1832

Actions (login required)

View item View item